Sunday, April 29, 2012

EA swb grid 5 ML

Sunday, April 29, 2012

Sejarah EA
swb grid selalu mengalami perkembangan dari waktu ke waktu. Entah bagaimana EA ini menjadi favorit oleh pengguna sistem martingale. Setelah versi terdahulu 4.1 dirilis, kini saatnya menggunakan versi terbarunya yaitu versi 5. Versi 5 sendiri bukan asli buatan dari “master totom” melainkan diupdate melalui member disalah satu forum dengan nickname “Salimah” dan jadilah EA swb Grid 5 ML. Tujuan dari pengupdate adalah menggunakan sistem martingle dengan cara yang lebih aman.
Beberapa indicator yang ditambahkan ke versi 5 ini adalah sebagai berikut :
1. Bollinger Band (periode : 1, Shift : 0, Deviasi : 1, Apply : close)
2. RSI (Periode : 8, Apply : close)
3. RSI (Periode : 21, Apply : close)
4. Stochastic Oscillator (%K : 12, %D : 3, Slow : 3, Price : Low/High, Methode : Simple)
5. Stochastic Oscillator (%K : 28, %D : 3, Slow : 3, Price : Low/High, Methode : Simple)
EA pernah dipublikasikan pada tanggal 6 Agustus 2010. Anda dapat mengunjungi pembuat SWB Grid melalui emailnya forexengine@gmail.com.
Prinsip Kerja EA
Pada prinsipnya, EA akan menggunakan acuan transaksi dengan mengandalkan indicator yang ada pada EA. berikut rinciannya :
 - Signal BUY jika BB diatas candle & cross RSI arah naik & cross Stochastic arah naik
- Signal SELL jika BB dibawah candle & cross RSI arah turun & cross Stochastic arah turun

Karakteristik
EA swb Grid 5 ML ini merupakan “EA Full Automatic” yang dapat digunakan dalam segala transaksi, sehingga menghasilkan profit atau loss tanpa campur tangan trader. EA menggunakan strategi martingale berurutan dan sistem range, artinya tidak langsung mengusung double dalam transaksi, tapi bila terjadi floating akan menggunakan dari lot 0.01, 0.02, 0.03, dst.
Rekomendasi 
Setting Rekomendasi setting yang kami coba adalah sebagai berikut :
 Pair : EURUSD
Timeframe : 30 menit
Balance : 100 Digit : 4 atau 5
Setting lain : Ikuti EA
Kelebihan 
Kelebihan dari EA swb Grid 5 ML adalah :
1. Bekerja otomatis sepanjang waktu
2. Tersedia target profit harian
3. Bisa digunakan scalping, intraday, maupun long term
4. Bisa digunakan pada digit 5 dan digit 4
5. Tersedia close all sebagai pengganti SL
Kekurangan
Kekurangan dari EA swb Grid 5 ML adalah :
1. Tidak tersedia trailing stop
2. EA tidak mampu mengidentifikasi signal palsu pada indicator
Backtest 
Uji coba backtest dimulai dari tanggal 23 Januari 2012 sampai 3 April 2012 dengan hasil sebagai berikut : Modelling quality : 90%
Profit bersih : $268.12
Drawdown : 33.20%
Total trade : 312
Profit trade : 263 open posisi
Loss trade : 49 open posisi
Large profit trade : 40.74
Large loss trade : -18.97
Download
EA swb Grid 5 ML dapat di download dibawah ini :
EA swb Grid 5 ML (18 kb)
Kesimpulan
EA swb Grid 5 ML mampu menghasilkan profit 250% selama 3 bulan. Walaupun begitu EA masih memiliki kelemahan dengan false signal yang kadang membuat EA loss dalam transaksi. Gunakan cover dari trader bila EA dirasa membahayakan. Dibutuhkan pemahaman trend follower sebagai antisipasi dari signal palsu indicator. Segera matikan EA bila tidak sesuai dengan rule. dikutip dari www.seputarforex.com


Related Posts :

0 comments:

Post a Comment

 

Seputar Belajar Forex is proudly powered by Blogger.com | Template by Blog Zone