Monexnews - Bursa saham AS berjangka diperdagangkan flat menjelang rilis data aktivitas manufaktur AS dan memicu awal bulan Mei dengan sentimen positif.
Terpantau sejauh ini indeks FTSE London menguat tipis 0.06% ke level 13,163, sementara S&P500 futs masih flat -0.02% di level 1,393.25 dan Nasdaq futures tertekan -0.06% ke level 2,717.50.
Data indeks manufaktur PMI yang akan dirilis oleh ISM mengekspektasikan aktivitas manufaktur masih mengalami ekspansi, namun pada laju kecepatan yang lebih lambat dibanding bulan sebelumnya menjadi 52.9 dari sebelumnya 53.4.
Dari sisi korporat, emiten saham Bank of America menguat 0.4% setelah dilaporkan rencana pemotongan karyawan dari bank tersebut sebanyak 2,000 orang di divisi investment banking, bank komersial.
- Ketidakstabilan Yunani Menggerus Pesona Emas
- Komentar Tsipras Perburuk Kinerja Euro
- Komentar Draghi Yang Tidak Terlalu Pesimis Berhasil Topang Euro
- ECB Pertahankan Bunga 1%
- Persepsi Moody’s Bebani Yen
- Jumlah Pengangguran Euro-zone Segera Tembus 11%
- Bursa Saham Eropa Naik Terbatas Menunggu Rapat ECB
- Antara Krisis Eropa Dan Piala Eropa 2012
- Penjualan Ritel Lemahkan Sterling
- Perbankan Spanyol Perburuk Sentimen Pasar Eropa
0 comments:
Post a Comment